Sabtu, 13 Desember 2014

Tagged under: , , , , ,

Herbal Yang Baik Untuk Ibu Hamil




Herbal Yang Baik Untuk Ibu Hamil

dr. Ika Ummu Aisyah, akp
& Ummu Muhammad, akp


Alhamdulillaah..Atas nikmat yang Allah berikan berupa kehamilan. Untuk itu kita perlu bersyukur dengan menjaganya sebaik mungkin. Tentunya kita ingin memberikan makanan serta asupan lainnya yang terbaik bagi perkembangan janin. Dan berikut ini ada beberapa herbal yang baik untuk dikonsumsi ibu selama kehamilannya :

Kamis, 11 Desember 2014

Tagged under: , , ,

Agar ASI Berlimpah


                              
Agar ASI Berlimpah                                                                                                             
Oleh: dr.Lina Ummu Abdillah

 ASI diproduksi oleh seorang ibu dengan rahmat dan kasih sayang Allah sesuai dengan kebutuhan bayi. Bayi yang menyusu banyak, akan sering merangsang payudara ibu untuk produksi ASI sehingga hasilnyapun berlimpah. Begitu pula sebaliknya. 

Rabu, 10 Desember 2014

Selasa, 09 Desember 2014

Tagged under: ,

Bahayakah USG Trimester Awal ?





 Bahayakah USG  Trimester Awal ?
dr. Ika Ummu 'Aisyah

Segera dikaruniai momongan adalah dambaan bagi setiap pasangan suami-istri yang baru saja melangsungkan pernikahan, terlebih lagi bagi yang sudah lama menunggu-nunggu kehadiran sang buah hati di tengah-tengah keluarga. Bahagia sekali rasanya mendapati hasil positif pada tes urin pack yang dilakukannya tatkala terlambat haid.